
Mang Dina Mara Salah Satu Pendongeng Sunda Yg Masih aktif Sampai kini
Dongeng Sunda pernah berjaya pada masa keemasan radio-radio di Indonesia, khususnya di Jawa Barat, antara pertengahan tahun 1970-an hingga awal 2000-an. Di era ini, dongeng Sunda cukup mendapat tempat di hati masyarakat pecinta seni tradisional.
Selain sebagai cerita yang menghibur, di dalam dongeng Sunda juga banyak terkandung pesan moral, nilai-nilai kearifan...